(0362) 22547
disnaker@bulelengkab.go.id
Dinas Tenaga Kerja

Koordinasi kerja undangan Badan Nasional Penempatan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) terkait tindak lanjut Lounching Media informasi PMI Kabupaten Buleleng

Admin disnaker | 26 Juni 2019 | 270 kali

 

Kepala Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Buleleng NI Made Dwi Pryanti Putri K,SE bersama Kepala Bindang Penempatan Perluasan Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nyoman Susila S,Sos Melakukan Koordinasi kerja sesuai undangan Badan Nasional Penempatan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) terkait tindak lanjut Lounching Media informasi PMI Kabupaten  Buleleng yang pertama di Bali yang telah dilaksanakan di Banjar Kajanan Desa Madenan Kecamatan Tejakula.dalam kunjungan tersebut diterima oleh Direktur Sosialisasi dan Kelembagaan Deputi Penempatan BNP2TKI Doktor Servulus Bobo Riti dan staf di ruang kerja tanggal 25Juni 2019.Dikatakan Direktur Servulus bahwa Buleleng sebagai tempat pilot proyek penyediaan informasi TKI prosedural dengan pendekatan sistem Banjar, sehingga diharapkan mampu memberikan informasi yangg benar tentang  Prosedur TKI/PMI legal, Kedepan diharapkan nanti juga dapat dibentuk suatu lembaga yg mampu menjembatani antara CPMI dengan agen pengiriman dan atau degan pemerintah.

Gambar mungkin berisi: 9 orang, orang tersenyum, orang berdiri dan dalam ruangan