Selasa, 3 Juni 2025 Instruktur Bidang Pelatihan dan Produktivitas Dinas Tenaga Kerja melaksanakan Pendataan dan Pembinaan bersama Tim Satgas ke Tempat Wisata yang terletak di Desa Gunungsari dan Desa Rangdu Kecamatan Seririt. Adapun Nama - nama Tempat Wisata tersebut yaitu :
1. The Aroma Villa
2. Gunung Paradise Villa
3. Villa Wana
4. Villa Tunjung
5. Villa Jempiring.