(0362) 22547
disnaker@bulelengkab.go.id
Dinas Tenaga Kerja

sosialisasi pengisian instrumen pengawasan kearsipan internal

Admin disnaker | 14 Oktober 2024 | 12 kali

Senin, 14 Oktober 2024.Dinas Tenaga Kerja Kab. Buleleng melalui Kasubag Umum & Keuangan didampingi petugas kearsipan menghadiri sosialisasi pengisian instrumen pengawasan kearsipan internal  bertempat di Ruang Rapat Dinas Arsip & Perpustakaan Daerah Kab. Buleleng. Sosialisasi di buka oleh Kadis Arsip & Perpustakaan Daerah Kab. Buleleng disampaikan bahwa disetiap OPD sangat penting untuk menjalankan tertibnya pengolahan arsip karena arsip dapat dijadikan sebagai bukti fisik penanggungjawaban setiap kegiatan Dinas. Sosialisasi dilaksanakan untuk menyamakan persepsi antar OPD dalam pengisian instrumen kearsipan internal untuk persiapan audit kearsipan yang akan dilaksanakan di tahun 2025. Kemudian dihimbau agar setaip OPD menyiapkan dari sekarang instrumen-instrumen yang perlu dilengkapi meliputi : daftar arsip aktif dan inaktif, daftar arsip vital, sapras dll.