DATA KETENAGAKERJAAN 2013-2014
Hari ini lebih baik dari hari kemarin dan hariesok akan lebih baik dari hari sekarang sebagai pedoman kami dalamdalam melaksanakan tugas pelayanan,dimana untuk itu diperlukan sarana dan prasarana untuk mewujudkannya.Salah satu bentuk implementasinya adalah dalm upaya kami menyusun hasil dari pemetaan Angkatan Kerja dan Kesempatan Kerja untuk memperkuat fungsi tehnis dibidang Ketenagakerjaan sebagai produk dari kegiatan Penyusunan informasi Bursa Tenaga Kerja.
Data hasil Pemetan Angkatan Kerja dan Kesempatan Kerja yang kami sajikan merupakan sinergisitas Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Buleleng dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Buleleng, mengingat data-data yang akan muncul mencakup keadaan pendududk dan Ketenagakerjaan Kabupaten Buleleng secara keseluruhan
Kesempatan kerja hendaknya menjadi tolak ukur dari setiap investasi dalam kegiatan usaha di semua sector lapangan usah,karena semakin banyak tersedia kesempatan kerja makin rendah pula tingkat penggangguran,hal ini sekaligus merupakan indikasi bahwa kegiatanusaha tersebut telah berhasil.
Usaha membantu upaya dimaksudkan ada baiknya untuk mengetahui dan memahami keberadaan Tenaga Kerja,Angkatan Kerja danKesempata Kerja.
Disatu sisi dapat membantu upaya pengembangan Sumber Daya Manusia dalam rangka perencanaan tenaga kerja daerah guna peningkatan dan pengembangan kesempatan kerja yang lebih efektif,disisi lain menjadi salah satu masukan dalam mengambil keputusan untuk berinvestasi dengan cepat dan tepat.
Sangat kami sadari bahwa pengetahuan dan kemampuan kami belum memadai,namun keinginan untuk memberikan yang terbaik memacu semangat kami sehinnga tersusunlah buku ini denagan segala kekurangannya,dan berkat kerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Kbupaten Buleleng kami dapat menyajikannya dengan lebih baik lagi. Untuk itu masukan dari semua pihak sangat diharapkan untuk menyempurnakan buku ini, utamanya kepada Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Buleleng kami mengucapakan terima kasih atas dukungan dan bantuan tehnis kepada kami.
Bersama ini kami sampaikan data pemetaan Ketenagakerjaan kabupaten Buleleng.
DATA KESEMPATAN KERJA (Penyerapan Tenaga Kerja/Bekerja penuh 35 jam/minggu) menurut sector lapangan kerja
No |
Sektor |
Tahun 2012 |
Tahun 2013 |
||||
|
|
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
1
2
3 4 5
6
7
8 |
Pertanian dalam arti luas Industri dan pengolahan Listrik gas dan air Bangunan /onstruksi Perdagangan,rumah makan,Restaurant dan Perhotelan Angkutan/transportasi, Pergudangan dan komonikasi Jasa kemsyarakatan lain Jasa,Asuransi,keuangan dan Persewaan
|
40.488
9.395
- 21.866 29.644
8.544
37.810
5.631
|
28.442
10.782
- 2.130 44.798
527
13.099
2.655 |
68.930
20.177
- 23.996 74.442
9.071
50.909
8.286
|
28.874
7.142
398 24.780 28.466
5.707
21.942
7.087 |
17.375
8.259
- 5.644 44.144
-
12.584
1.054 |
46.249
15.401
398 30.424 72.590
5.707
34.526
8.141 |
|
Jumlah |
153.378 |
102.433 |
255.811 |
124.376 |
89.060 |
213.436 |
Bekerja penuh > 35 Jam/minggu menurut tingkat pendidikan :
No |
Pendidikan |
Tahun 2012 |
Tahun 2013 |
||||
|
|
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
1
2 3 4 5 6 7 8 |
Tidak tamat SD/Belum tamat SD SD/sederajat SLTP/Sederajat SLTA/Sederajat D1/D11/Sederajat DIII/ Sederajat DIV/S.1/Sederajat S2/Sederajat |
21.926
46.017 21.303 52.508 1.943 1.155 8.181 743 |
28.729
31.918 11.673 24.001 958 754 4.410 - |
50.655
77.935 32.976 76.509 2.009 1.909 12.591 743 |
20.570
35.552 17.137 40.221 2.009 855 6.416 1.218 |
20.818
30.491 12.115 21.324 1.001 - 3.880 431 |
41.388
66.043 29.252 60.545 855 855 10.296 1.649 |
|
Jumlah |
153.776 |
102.443 |
2.56.219 |
123.978 |
89.060 |
213.038 |
Pengganggur terbuka menurut tingkat pendidikan :
No |
Pendidikan |
Tahun 2012 |
Tahun 2013 |
||||
|
|
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
1
2 3 4 |
Tidak tamat SD/Belum tamat SD SD/Sederajat SLTP/Sederajat SLTA/Sederajat |
735 - 1.765 4.120 |
- 1.960 527 1.556 |
735 1.960 2.292 5.676 |
- 1.324 1.102 2.199 |
- 1.247 356 1.384 |
- 2.571 1.458 3.574 |
|
Jumlah |
6.620 |
4.043 |
10.663 |
4.616 |
2.987 |
7.603 |
Format data kesempatan kerja (penyerapan angkatan kerja) menurut sector
Lapangan usaha :
No |
Sektor Lapangan Usaha |
Tahun 2012 |
Tahun 2013 |
1 2 3 4 5 6
7
8
9 |
Sektor Pertanian dalam arti luas Sektor Pertambangan dan Galian Sektor Industri dan pengolahan Sektor Listrik,gasdan air Sektor bangunan dan kontruksi Sektor perdagangan,rumah makan,restaurant,perhotelan Sektor angkutan/transportasi, Perdagangan dan komunikasi Sektor Jasa,keuangan,asuransi dan persewaan Jasa kemasyarakatan lainnya |
123.753 - 30.880 398 25.722
89.363
11.299
9.932 63.399 |
102.813 1.540 31.683 402 39.942
96.114
7.625
11.470 57.114 |
Pengangguran
Salah satu indicator keberhasilan pembangunan adalah seberapa besar investasi/kegiatan dapat menyerap angkatan kerja yang berada di pasar kerja,jadi semakin besar penyerapannya, maka dapat dikatakan makin tinggi tingkat keberhasilan pembangunan itu.
Angkatan kerja tidak bekerja atau sedang tidak bekerja tetapi aktif mencari pekerjaan dinamakan pengangguran.Penganggur bisa terjadi karena :
- Baru memasuki pasar kerja dan berusaha mendapatkan pekerjaan
- Berhenti bekerja karena kontrak kerja berakhir dan berusaha untuk mendapatkan pekerjaan kembali
- Diberhentikan karena terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
Setengah Pengangguran
Untuk mengetahui jumlah setengah penganggur adalah dengan mengetahui lamanya jam kerja seseorang dalam seminggu,terkadang dapat juga diukur dari seberapa besar pendapatan yang di peroleh,bekerja penuh adalah seseorang yang bekerja dalam waktu normal 35-40 jam/minggu, sedangkan yang bekerja dalam waktu kurang dari 35 jam/minggu disebut dengan setengah penganggur
Jumlah setengah penganggur tahun 2012 sebanyak 98.527 orang terdiri dari 36.004 orang laki-laki dan 62.523 orang perempuan,sedangkan tahun 2013 sebanyak 135.665 orang terdiri dari 63.290 orang laki-laki dan 72.375 orang perempuan,terjadi kenaikan sebesar 37.138 orang atau 37,69%
Penganggur Terbuka
Seseorang yang bekerja kurang dari waktu normal bekerja dalam seminggu bahkan bekerja antara 3-4 jam seminggu disebut penganggur terbuka.
Jumlah penganggur terbuka tahun 2012 sbanyak 11.530 orang terdiri dari 6.960 orang laki-laki dan 4.570 orang perempuan,sedangkan tahun 2013 sebanyak 7.603 orang terdiri dari 4.616 orang laki-laki dan 2.987 orang perempuan, terjadi penurunan sebesar 3.927 orang atau sebesar 34,05% dari tahun 2012.
Tabel Gambaran Hasil Pemetaan Angkatan Kerja dan Kesempatan Kerja
No |
Uraian |
Tahun 2012 |
Tahun 2013 |
||||
|
|
L |
P |
L+P |
L |
P |
L+P |
1 2
3
4
5
6
7
8
|
Jumlah penduduk Jumlah tenaga Kerja (15 Th+) Jumlah Angkatan Kerja Jumlah kesempatan kerja Jumlah bekerja penuh >35 jam/minggu (waktu kerja normal) Jumlah setengah penganggur (belum mencapai waktu/jam kerja normal) Jumlah penganggur terbuka Jumlah bukan Angkatan Kerja - Lainnya - Sekolah/Kuliah - Mengurus rumah tangga |
315.900
232.103
196.740
189.780
153.776
36.004
6.960
8.264 20.548 6.551
|
318.400
238.999
169.536
164.966
102.443
62.523
4.570
41.319 16.246 11.898 |
634.300
471.102
366.276
354.746
256.219
98.527
11.530
49.583 36.794 18.449 |
318.000
231.493
191.884
187.268
123.978
63.290
4.616
11.199 14.559 13.851 |
320.300
238842
164.422
161.435
89.060
72.375
2.987
52.020 13.409 8.991 |
638.300
470.335
356.306
348.703
213.038
135.665
7.603
63.219 27.968 22.842 |
|
Jumlah |
|
|
|
|
|
|
DATA KETENAGAKERJAAN
KABUPATEN BULELENG
TAHUN 2014
Penduduk 6.38.300, L = 318.000, P = 320.300
Tenaga Kerja (15 TH +) 470.335 L= 231.493, P= 238.842
Bukan Tenaga Kerja 168.965
Angkatan Kerja : 356.306, L = 191.884,P= 164.422 yang bekerja 213.039 L: 890.060,P: 123.978 yang belum bekerja 135.665 L: 890.060, P: 123.978 Pengganggur terbuka 7.603 L: 4.616, P: 2.987
Bukan Angkatan Kerja: 114.029, L= 39.609, P= 74.420 Lainnya 22.842 L: 13.851, P:8.991, Sekolah 27.968 L: 14.559, P: 13.409 mengurus rumah tangga 63.219, L: 11.199, P: 52.020
Data dari Balai pelayanan Penempatan dan perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) Denpasar, jumlah TKI asal Kabupaten Buleleng sebagai berikut :
1. Tahun 2012 : L : 1.039 Orang
P : 307 Orang
1.349 Orang
2. Tahun 2013 : L : 1.497 Orang
P : 208 Orang
1.705 Orang
3. Tahun 2014 : L : 785 Orang
P : 195 Orang
980 Orang
Download disini